AdminLTELogo
Hasil Survey

KB Sakinah

Identitas Lembaga/Satuan

NPSN : 69798515
Nama Lembaga : KB Sakinah
Jenis Layanan : KB (Kelompok Bermain)
Kabupaten/Kota : Kab. Dompu
Kecamatan : Woja
Nama Pengelola : Amnah Ak.
Kontak Pengelola : 085337729992

Status Verifikasi dan Capaian SNP

Terverifikasi

Status Verifikasi

86.21%

Persentase SNP Terpenuhi

Bar Chart Pemenuhan SNP - KB Sakinah

Radar Chart Pemenuhan SNP - KB Sakinah

Detail Capaian SNP Satuan - KB Sakinah

No Standar Indikator Capaian
1. STPPA 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak 100.00%
2. STPPA 1.2 Dokumen Perkembangan Anak 100.00%
3. ISI 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 100.00%
4. ISI 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 100.00%
5. ISI 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia 100.00%
6. PROSES 3.1 Perencanaan Pembelajaran 100.00%
7. PROSES 3.2 Supervisi Pembelajaran 0.00%
8. PROSES 3.3 Keterlibatan Orangtua 75.03%
9. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.1 Kualifikasi Pendidik 87.50%
10. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.2 Kualifikasi Pengelola 41.67%
11. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi 100.00%
12. SARANA DAN PRASARANA 5.1 Sarana Pendidikan 100.00%
13. SARANA DAN PRASARANA 5.2 Prasarana Pendidikan 68.75%
14. PENGELOLAAN 6.1 Perencanaan Satuan 100.00%
15. PENGELOLAAN 6.2 Pengorganisasian 100.00%
16. PENGELOLAAN 6.3 Pelaksanaan 100.00%
17. PEMBIAYAAN 7.1 Rencana Anggaran 100.00%
18. PEMBIAYAAN 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan 100.00%
19. PENILAIAN 8.1 Penilaian Perkembangan Anak 100.00%
20. PENILAIAN 8.2 Laporan Perkembangan Anak 50.00%

Catatan Verifikator - KB Sakinah

Nama Verifikator : Nurwahidah, SE

No Standar Catatan Verifikator
1. Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) Ketercapaian standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak di lembaga sudah sangat memuaskan disarankan untuk melakukan pengecekan alat pendteksi tumbuh kembang anak agar tetap optimal
2. Standar Isi Ketercapaian standar Isi di lembaga sudah sangat bagus disarankan untuk lebih ditingkatkan lagi
3. Standar Proses ketercapaian satndar proses lembaga masih sangat kurang terutama Dokumen supervisi pembelajaran belum ada dan disarankan untuk segera membuat, serta keterlibatan orang tua dalam menjadi narsaumber dalam kegiatan satuan pendidikan perlu dilibatkan lebih jauh
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan ketercapaian standar Pendidik dan tenaga kependidikan masih kurang terutama tingkat pendidikan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan masih kurang dan disarankan untuk mengikuti pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi
5. Standar Sarana dan Prasarana ketercapaian standar sarana dan prasarana sudah sangat bagus meskipun masih terddapat kekurangan dalam prasarana yaitu tidak memiliki ruang guru sehingga disarankan untuk membuat perencanaan membangun ruang guru kedepannya serta perencaan investasi kepemilikan lahan sekolah
6. Standar Pengelolaan ketercapaian dokumen standar pengelolaan lembaga sudah lengkap dan disarankan untuk ditingkatkan lagi
7. Standar Pembiayaan ketercapaian dokumen standar pembiayaan sudah sangat teratur dan lengkap disarankan untuk lebih ditingkatkan lagi
8. Standar Penilaian ketercapaian dokumen standar penilaian masih kurang yaitu Laporan perkembangan bulanan anak belum ada disarankan utnuk segera membuat