AdminLTELogo
Hasil Survey

TK RUMPUN SEJATI

Identitas Lembaga/Satuan

NPSN : 69816029
Nama Lembaga : TK RUMPUN SEJATI
Jenis Layanan : TK (Taman Kanak-Kanak)
Kabupaten/Kota : Kab. Lombok Barat
Kecamatan : Narmada
Nama Pengelola : SURAIYAH, S.PdI
Kontak Pengelola : 081 917 726 161

Status Verifikasi dan Capaian SNP

Terverifikasi

Status Verifikasi

71.73%

Persentase SNP Terpenuhi

Bar Chart Pemenuhan SNP - TK RUMPUN SEJATI

Radar Chart Pemenuhan SNP - TK RUMPUN SEJATI

Detail Capaian SNP Satuan - TK RUMPUN SEJATI

No Standar Indikator Capaian
1. STPPA 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak 100.00%
2. STPPA 1.2 Dokumen Perkembangan Anak 100.00%
3. ISI 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 100.00%
4. ISI 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 100.00%
5. ISI 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia 100.00%
6. PROSES 3.1 Perencanaan Pembelajaran 100.00%
7. PROSES 3.2 Supervisi Pembelajaran 40.00%
8. PROSES 3.3 Keterlibatan Orangtua 49.94%
9. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.1 Kualifikasi Pendidik 50.00%
10. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.2 Kualifikasi Pengelola 83.33%
11. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi 58.33%
12. SARANA DAN PRASARANA 5.1 Sarana Pendidikan 75.02%
13. SARANA DAN PRASARANA 5.2 Prasarana Pendidikan 56.25%
14. PENGELOLAAN 6.1 Perencanaan Satuan 100.00%
15. PENGELOLAAN 6.2 Pengorganisasian 66.67%
16. PENGELOLAAN 6.3 Pelaksanaan 60.01%
17. PEMBIAYAAN 7.1 Rencana Anggaran 50.00%
18. PEMBIAYAAN 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan 60.00%
19. PENILAIAN 8.1 Penilaian Perkembangan Anak 66.67%
20. PENILAIAN 8.2 Laporan Perkembangan Anak 50.00%

Catatan Verifikator - TK RUMPUN SEJATI

Nama Verifikator : Drs. H. Parmana

No Standar Catatan Verifikator
1. Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) Standar 1 : perlu dibuat analisis berat badan, tinggi badan, perlu juga dibuat analisis berat badan ideal anak, untuk mengetahui tingkat perkembangan yang ideal atau tidak.
2. Standar Isi Standar 2 : lengkap, perlu acuan standar Nasional juga sangat perlu memasukkan kearifan lokal. sehingga lebih tepat untuk ke depan menerapkan acuan campuran nasional dan lokal.
3. Standar Proses Standar 3 : Perencanaan lengkap, perlu disusun secara berkelanjutan. Perlu ke depan diprogramkan orang tua baik sebagai nara sumber (parenting) dan kegiatan akhir tahun. Supervisi, waktu pelaksanaan perlu ditentukan aspek, temuan dan tindak lanjut untuk mengetahui efektifitas supervisi untuk meningkatkan profesionalisme.
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan Standar 4 : Pendidik yang belum S1 perlu meningkatkan kualifikasi ke S1 PGPAUD. Pendidik yang belum diklat agar diprioritaskan untuk mengikuti diklat Pendidik .Pengelola PAUD sudah S1. Untuk tenaga administrasi perlu diberi kesempatan untuk diklat dapodik.
5. Standar Sarana dan Prasarana Standar 5 : Saran dan prasarana cukup memadai, kedepan perlu ada kantor, ruang guru.
6. Standar Pengelolaan Standar 6 : perlu dibuat deskripsi tugas pokok dan fungsi organisasi PAUD. Perlu ke depan disusun pengembangan dan pembiayaan pengembangan kompetensi PTK.
7. Standar Pembiayaan Standar 7 : ke depan bila ada pembelanjaan inventaris perlu ada dokumen bukti dan barang yang dibeli. Perlu membuat laporan keuangan tahunan, agar dapat dipertanggungjawabkan.
8. Standar Penilaian Standar 8 : perlu hasil karya anak dipajang dan didokumentasikan. Perlu membuat laporan perkembangan anak didik setiap bulan.