AdminLTELogo
Hasil Survey

KB WARAHMAN

Identitas Lembaga/Satuan

NPSN : 69824286
Nama Lembaga : KB WARAHMAN
Jenis Layanan : KB (Kelompok Bermain)
Kabupaten/Kota : Kab. Bima
Kecamatan : Langgudu
Nama Pengelola : Asiah
Kontak Pengelola : 085253219147

Status Verifikasi dan Capaian SNP

Terverifikasi

Status Verifikasi

73.01%

Persentase SNP Terpenuhi

Bar Chart Pemenuhan SNP - KB WARAHMAN

Radar Chart Pemenuhan SNP - KB WARAHMAN

Detail Capaian SNP Satuan - KB WARAHMAN

No Standar Indikator Capaian
1. STPPA 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak 100.00%
2. STPPA 1.2 Dokumen Perkembangan Anak 100.00%
3. ISI 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 66.67%
4. ISI 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 100.00%
5. ISI 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia 100.00%
6. PROSES 3.1 Perencanaan Pembelajaran 100.00%
7. PROSES 3.2 Supervisi Pembelajaran 0.00%
8. PROSES 3.3 Keterlibatan Orangtua 49.94%
9. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.1 Kualifikasi Pendidik 87.50%
10. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.2 Kualifikasi Pengelola 75.00%
11. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi 75.00%
12. SARANA DAN PRASARANA 5.1 Sarana Pendidikan 100.00%
13. SARANA DAN PRASARANA 5.2 Prasarana Pendidikan 75.00%
14. PENGELOLAAN 6.1 Perencanaan Satuan 66.67%
15. PENGELOLAAN 6.2 Pengorganisasian 33.33%
16. PENGELOLAAN 6.3 Pelaksanaan 100.00%
17. PEMBIAYAAN 7.1 Rencana Anggaran 100.00%
18. PEMBIAYAAN 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan 40.00%
19. PENILAIAN 8.1 Penilaian Perkembangan Anak 33.33%
20. PENILAIAN 8.2 Laporan Perkembangan Anak 100.00%

Catatan Verifikator - KB WARAHMAN

Nama Verifikator : A. Malik, S.Pd

No Standar Catatan Verifikator
1. Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) memiliki data pertumbuhan anak namun belum dianalisis hasil pengukurannya, buku ddtk belum diisi
2. Standar Isi KTSP belum disahkan, dan hanya menggunakan acuan standar nasional belum disuaikan dengan kondisi dan keperluan lembaga
3. Standar Proses dokumen perencanaan pembelajaran copy paste dari lembaga lainnya, belum disesuaikan dengan kondisi lembaga, supervisi belum dilakukan
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan sebagian besar PTK berkualifikasi S1 namun belum mengikuti diklat yang sesuai
5. Standar Sarana dan Prasarana menempati lahan, dan satu lokal ruang kelas dengan status pinjam pakai dari SD
6. Standar Pengelolaan RKT satuan, deskripsi tupoksi, dan tata tertib juga belum dibuat
7. Standar Pembiayaan dokumen sesuai
8. Standar Penilaian hanya memiliki penilaian dalam bentuk cek list, penilaian dalam bentun catatan anekdot dan hasil karya belum di lakukan