AdminLTELogo
Hasil Survey

KB AL-HIKMAH GOTONG ROYONG

Identitas Lembaga/Satuan

NPSN : 69844012
Nama Lembaga : KB AL-HIKMAH GOTONG ROYONG
Jenis Layanan : KB (Kelompok Bermain)
Kabupaten/Kota : Kab. Lombok Timur
Kecamatan : Selong
Nama Pengelola : Zaepaturrohmi,S.Pd
Kontak Pengelola : 087824137636

Status Verifikasi dan Capaian SNP

Terverifikasi

Status Verifikasi

79.17%

Persentase SNP Terpenuhi

Bar Chart Pemenuhan SNP - KB AL-HIKMAH GOTONG ROYONG

Radar Chart Pemenuhan SNP - KB AL-HIKMAH GOTONG ROYONG

Detail Capaian SNP Satuan - KB AL-HIKMAH GOTONG ROYONG

No Standar Indikator Capaian
1. STPPA 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak 100.00%
2. STPPA 1.2 Dokumen Perkembangan Anak 100.00%
3. ISI 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 100.00%
4. ISI 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 100.00%
5. ISI 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia 100.00%
6. PROSES 3.1 Perencanaan Pembelajaran 100.00%
7. PROSES 3.2 Supervisi Pembelajaran 0.00%
8. PROSES 3.3 Keterlibatan Orangtua 49.94%
9. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.1 Kualifikasi Pendidik 100.00%
10. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.2 Kualifikasi Pengelola 50.00%
11. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi 75.00%
12. SARANA DAN PRASARANA 5.1 Sarana Pendidikan 100.00%
13. SARANA DAN PRASARANA 5.2 Prasarana Pendidikan 93.75%
14. PENGELOLAAN 6.1 Perencanaan Satuan 100.00%
15. PENGELOLAAN 6.2 Pengorganisasian 100.00%
16. PENGELOLAAN 6.3 Pelaksanaan 59.99%
17. PEMBIAYAAN 7.1 Rencana Anggaran 50.00%
18. PEMBIAYAAN 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan 60.00%
19. PENILAIAN 8.1 Penilaian Perkembangan Anak 100.00%
20. PENILAIAN 8.2 Laporan Perkembangan Anak 50.00%

Catatan Verifikator - KB AL-HIKMAH GOTONG ROYONG

Nama Verifikator : Teduh Alam Sasmita

No Standar Catatan Verifikator
1. Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) Dokumen tersedia dan mampu ditunjukkan dengan baik. Selain itu juga tetap dilakukan pengukuran perkembangan anak secara rutin dan terjadwal setiap bulan.
2. Standar Isi Dokumen KTSP tersedia, lengkap mencantumkan seluruh unsur pembelajaran. Kerapian dokumen juga sudah baik.
3. Standar Proses Dokumen perencanaan pembelajaran tersedia dan terdokumentasi dengan baik. Keterlibatan orang tua juga dilakukan, buku penghubung tersedia dan terdapat grup whatsapp untuk komunikasi dengan orangtua. Proses supervisi pembelajaran belum dilakukan karena belum mengetahui format dokumen, saran agar segera disusun.
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan PTK terbatas, namun seluruhnya memiliki kualifikasi pendidikan PAUD dan sudah sangat sesuai. Dokumen juga mampu ditunjukkan dengan baik.
5. Standar Sarana dan Prasarana Dokumen sarana pendidikan tersedia, fasilitas juga dimiliki dengan baik. Namun sebagai catatan perlu segera mengurus surat hibah untuk memastikan penggunaan lahan.
6. Standar Pengelolaan Seluruh dokumen tersedia dan mampu ditunjukkan dengan baik. Selain itu juga sudah dicetak.
7. Standar Pembiayaan Dokumen tersedia dan mampu ditunjukkan dengan baik. Tersedia juga RAPBS yang menjadi nilai tambah pengelolaan dokumen. Buku kas juga rutin diupdate setiap bulan.
8. Standar Penilaian Dokumen tersedia dan mampu ditunjukkan dengan baik. Seluruh laporan penilaian juga dirangkum dengan rapi.