Identitas Lembaga/Satuan
NPSN | : | 69853144 |
Nama Lembaga | : | KB KASIH SAYANG |
Jenis Layanan | : | KB (Kelompok Bermain) |
Kabupaten/Kota | : | Kab. Dompu |
Kecamatan | : | Pekat |
Nama Pengelola | : | Bq.Ena Susilawati |
Kontak Pengelola | : | 085237636284 |
Status Verifikasi dan Capaian SNP
Terverifikasi
Status Verifikasi
81.67%
Persentase SNP Terpenuhi
Bar Chart Pemenuhan SNP - KB KASIH SAYANG
Radar Chart Pemenuhan SNP - KB KASIH SAYANG
Detail Capaian SNP Satuan - KB KASIH SAYANG
No | Standar | Indikator | Capaian |
---|---|---|---|
1. | STPPA | 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak | 100.00% |
2. | STPPA | 1.2 Dokumen Perkembangan Anak | 100.00% |
3. | ISI | 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) | 100.00% |
4. | ISI | 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan | 100.00% |
5. | ISI | 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia | 100.00% |
6. | PROSES | 3.1 Perencanaan Pembelajaran | 100.00% |
7. | PROSES | 3.2 Supervisi Pembelajaran | 0.00% |
8. | PROSES | 3.3 Keterlibatan Orangtua | 50.06% |
9. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.1 Kualifikasi Pendidik | 75.00% |
10. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.2 Kualifikasi Pengelola | 41.67% |
11. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi | 41.67% |
12. | SARANA DAN PRASARANA | 5.1 Sarana Pendidikan | 100.00% |
13. | SARANA DAN PRASARANA | 5.2 Prasarana Pendidikan | 75.00% |
14. | PENGELOLAAN | 6.1 Perencanaan Satuan | 66.67% |
15. | PENGELOLAAN | 6.2 Pengorganisasian | 100.00% |
16. | PENGELOLAAN | 6.3 Pelaksanaan | 100.00% |
17. | PEMBIAYAAN | 7.1 Rencana Anggaran | 100.00% |
18. | PEMBIAYAAN | 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan | 100.00% |
19. | PENILAIAN | 8.1 Penilaian Perkembangan Anak | 100.00% |
20. | PENILAIAN | 8.2 Laporan Perkembangan Anak | 50.00% |
Catatan Verifikator - KB KASIH SAYANG
Nama Verifikator : Nurwahidah, SE
No | Standar | Catatan Verifikator |
---|---|---|
1. | Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) | Ketercapaia dokumen Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak di lembaga sudah optimal dan lengkap dan disarankan untuk ditingkatkan lagi |
2. | Standar Isi | Ketercapaian Standar Isi di lembaga sudah sangat memuaskan baik Kurikulum yang digunakan maupun dalam pengelompokan peserta didik menurut usia dan disaranakan untuk ditingkatkan lagi |
3. | Standar Proses | Ketercapaian Standar Proses masih sangat kurang dalam hal - Beluma adanya dokumen Supervisi Pembelajaran disarankan untuk segera membuat - keterlibatan orang tua belum memiliki buku penghubung serta peran aktif orang tua menjadi narasumber pada satuan pendidik belum ada sehingga disarankan untuk membuat buku penghubung dan memberikan peran aktif orang tua dalam kegiatann pendidikan pada satuan lembaga |
4. | Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan | Ketercapaian Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan sudah cukup memuaskan, meskipun masih terdapat kekurangan dalam hal tingkat pendidikan dan pelatihan/diklat terkait sehingga disarankan oleh supervisior untuk para pendidik melanjutkan tingkat pendidikan kejenjang yang lebih tinggi dan menggali kemampuan lainnya baik melalui pelatihan maupun lewat medi aelektronika |
5. | Standar Sarana dan Prasarana | Ketercapaian Standar Sarana dan Prasarana sudah sangat mendukung dan lengkap meskipun harus ada perencanaan kedepan untuk pembangunan ruang guru dan status kepemilikan lahan, disarankan untuk dapat membuat perencanaan jangka pendek tentang Lokasi lahan baru sebagai hak milik |
6. | Standar Pengelolaan | Ketercapaian Dokumen Standar Pengelolaan sudah cukup lengkap meskipun terdapat keurangan yaitu tidak adanya kalender pendidikan yang dimiliki lembaga, disaranakan untuk segera membuat kalender pendidikan sebagai acuan perencanaan tahun berjalan |
7. | Standar Pembiayaan | Ketercapaian Dokumen Standar Pembiayaan sudah lengkap dan teratur dan disarankan untuk ditingkatkan lagi |
8. | Standar Penilaian | Ketercapaian Dokumen Penilaian masih kurang karena tidak adanya Laporan Perkekmbangan Bulanan Anak dan disarankan untuk segera membuat |