AdminLTELogo
Hasil Survey

PAUD DARUSSALAM

Identitas Lembaga/Satuan

NPSN : 69919206
Nama Lembaga : PAUD DARUSSALAM
Jenis Layanan : KB (Kelompok Bermain)
Kabupaten/Kota : Kab. Lombok Barat
Kecamatan : Lingsar
Nama Pengelola : SAPRI, S.Pd.I
Kontak Pengelola : 087865303347

Status Verifikasi dan Capaian SNP

Terverifikasi

Status Verifikasi

83.19%

Persentase SNP Terpenuhi

Bar Chart Pemenuhan SNP - PAUD DARUSSALAM

Radar Chart Pemenuhan SNP - PAUD DARUSSALAM

Detail Capaian SNP Satuan - PAUD DARUSSALAM

No Standar Indikator Capaian
1. STPPA 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak 100.00%
2. STPPA 1.2 Dokumen Perkembangan Anak 100.00%
3. ISI 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 100.00%
4. ISI 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 100.00%
5. ISI 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia 100.00%
6. PROSES 3.1 Perencanaan Pembelajaran 100.00%
7. PROSES 3.2 Supervisi Pembelajaran 100.00%
8. PROSES 3.3 Keterlibatan Orangtua 24.97%
9. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.1 Kualifikasi Pendidik 87.50%
10. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.2 Kualifikasi Pengelola 75.00%
11. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi 100.00%
12. SARANA DAN PRASARANA 5.1 Sarana Pendidikan 66.70%
13. SARANA DAN PRASARANA 5.2 Prasarana Pendidikan 81.25%
14. PENGELOLAAN 6.1 Perencanaan Satuan 100.00%
15. PENGELOLAAN 6.2 Pengorganisasian 100.00%
16. PENGELOLAAN 6.3 Pelaksanaan 100.00%
17. PEMBIAYAAN 7.1 Rencana Anggaran 50.00%
18. PEMBIAYAAN 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan 80.00%
19. PENILAIAN 8.1 Penilaian Perkembangan Anak 66.67%
20. PENILAIAN 8.2 Laporan Perkembangan Anak 50.00%

Catatan Verifikator - PAUD DARUSSALAM

Nama Verifikator : Drs. I Wayan Gunapartha

No Standar Catatan Verifikator
1. Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) ketercapaian Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak di lembaga Paud darussalam sudah terpenuhi
2. Standar Isi yang dimiliki dan yang dipakai oleh lembaga PAUD Darussalam yaitu Standar Nasional
3. Standar Proses Bukti Ketercapaian Standar Proses di lembaga Paud Darussalam sudah 90% dimiliki dan sudah ada di lembaga. yang tidak dimiliki oleh lembaga tersebut yaitu buku penghubug orang tuan dengan guru
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pendidik dan Tenaga Pendidik di Paud Darussalam >50% sudah memiliki sertifikat Pendidik, hanya satu orang pendidik yang belum memiliki sertifikat Pendidik
5. Standar Sarana dan Prasarana Lembaga Paud Darussalam dalam ketercapaian Sarana dan Prasarana yang dimiliki oleh Lembaga Paud Darussalam >50% yang sudah dimiliki, yang belum dimiliki oleh lembaga Paud Darussalam yaitu, Ruang Guru, Gudang, dan ruang serbaguna
6. Standar Pengelolaan Ketercapaian Standar Pengelolaan di lembaga Paud Darussalam sudah 100% lengkap dokumen yang ada di lembaga tersebut baik itu dokumen pengorganisasian, dokumen perencenaan, dan dokumen oprasional lembaga
7. Standar Pembiayaan Ketercapaian Standar Pembiayaan di lembaga Paud Darussalam >50% sudah terpenuhi dan sudah dimiliki, hanya biaya belanja inventaris dan laporan bantuan dari pihak ketiga yang tidak dimiliki oleh lembaga, karena lembaga tersebut blum pernah menerima bantuan dari pihak ketiga ( Donatur )
8. Standar Penilaian Ketercapaian Standar Penilaian di lembaga Paud Darussalam sudah memiliki catatan Anekdot, hasil karya, dan laporan perkembangan semester, yang belum dimiliki oleh lembaga tersebut yaitu ceklis capaian perkembangan peserta didik.