Identitas Lembaga/Satuan
NPSN | : | 69979131 |
Nama Lembaga | : | KB PAUD KHAIRUNNISA |
Jenis Layanan | : | KB (Kelompok Bermain) |
Kabupaten/Kota | : | Kab. Dompu |
Kecamatan | : | Woja |
Nama Pengelola | : | Evi Sartika, S. Pd |
Kontak Pengelola | : | 085333766488 |
Status Verifikasi dan Capaian SNP
Terverifikasi
Status Verifikasi
83.23%
Persentase SNP Terpenuhi
Bar Chart Pemenuhan SNP - KB PAUD KHAIRUNNISA
Radar Chart Pemenuhan SNP - KB PAUD KHAIRUNNISA
Detail Capaian SNP Satuan - KB PAUD KHAIRUNNISA
No | Standar | Indikator | Capaian |
---|---|---|---|
1. | STPPA | 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak | 100.00% |
2. | STPPA | 1.2 Dokumen Perkembangan Anak | 100.00% |
3. | ISI | 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) | 100.00% |
4. | ISI | 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan | 100.00% |
5. | ISI | 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia | 100.00% |
6. | PROSES | 3.1 Perencanaan Pembelajaran | 100.00% |
7. | PROSES | 3.2 Supervisi Pembelajaran | 100.00% |
8. | PROSES | 3.3 Keterlibatan Orangtua | 75.03% |
9. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.1 Kualifikasi Pendidik | 75.00% |
10. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.2 Kualifikasi Pengelola | 16.67% |
11. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi | 16.67% |
12. | SARANA DAN PRASARANA | 5.1 Sarana Pendidikan | 100.00% |
13. | SARANA DAN PRASARANA | 5.2 Prasarana Pendidikan | 68.75% |
14. | PENGELOLAAN | 6.1 Perencanaan Satuan | 100.00% |
15. | PENGELOLAAN | 6.2 Pengorganisasian | 100.00% |
16. | PENGELOLAAN | 6.3 Pelaksanaan | 100.00% |
17. | PEMBIAYAAN | 7.1 Rencana Anggaran | 100.00% |
18. | PEMBIAYAAN | 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan | 20.00% |
19. | PENILAIAN | 8.1 Penilaian Perkembangan Anak | 100.00% |
20. | PENILAIAN | 8.2 Laporan Perkembangan Anak | 100.00% |
Catatan Verifikator - KB PAUD KHAIRUNNISA
Nama Verifikator : Siti Nuraini, S.Pd
No | Standar | Catatan Verifikator |
---|---|---|
1. | Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) | Dalam satuan pendidikan ini untuk standar STPPA memiliki dokumen meliputi: Berat badan anak menurut usia,tinggi badan dan lain-lain tingkat pencapaiannya peserta setelah di rekapitulasi tingkat pertumbuhan dan perkembangan sesuai yang diharapkan |
2. | Standar Isi | Dalam satuan pendidikan dalmq standar 2 yaitu standar isi meliputi : muatan/materi pembelajaran, metode pembelajaran dan lembaran pengesahan ada dokumennya, sedangkan tingkat pencapaian dalam standar isi semua kegiatan pembelajaran termuat dalam KTSP yang mengacu pada standar nasional |
3. | Standar Proses | Untuk standar 3 yaitu standar proses meliputi, programs semester, rencana pelaksanaan pembelajaran mingguan dan harian berpatokan pada program semester untuk tingkat pencapaian dalam standar ini di mana satuan mampu melaksanakan kegiatan pembelajaran sesuai target |
4. | Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan | Dalam standar 4 satuan pendidikan memiliki dokumen yaitu kualifikasi tenaga pendidik dan kependidikan yang belum maksimal karena di satuan yang menjadi tenaga pendidi dan kependidikan kebanyakan tamatan SMA sedangkan yang belum d miliki oleh lembaga ada tenaga pendidik yang belum pernah mengikuti Diklat atau bimtek dapodik dan lain-lain |
5. | Standar Sarana dan Prasarana | Dalam standar 5 yaitu standar sarana dan prasarana dokumennya ada, untuk sarana pembelajaran baik APE dalam dan APE luar masih kurang untuk tingkat pencapaian dalam standar ini satuanenggunakan sarana yang ada untuk proses KBM satuan sedangkan untuk prasarana belum maksimal ketersediaannya |
6. | Standar Pengelolaan | Dalam standar pengelolaan satuan pendidikan memiliki dokumen untuk tingkat pencapaiannya membangun kenyamanan dan berkomunikasi dengan baik dan semua personil mengerjakan tugasx sesuai dengan tupoksi masing-masing |
7. | Standar Pembiayaan | Untuk standar 7 yaitu standar pembiayaan dalam satuan belum maksimal untuk melakukan proses kegiatan karena mengingat anggaran, tidak cukup, karena anggaran BOP saja yang digunakan dalam satuan pendidikan |
8. | Standar Penilaian | Untuk standar 8 yaitu standar penilaian satuan pendidikan memiliki dokumen berbagai jenis penilaian tingkat pencapaian dalam standar penilaian peserta didik mampu melakukan kegiatan pembelajaran dengan baik |