Identitas Lembaga/Satuan
NPSN | : | 70002670 |
Nama Lembaga | : | KB BINTANG ISLAM |
Jenis Layanan | : | KB (Kelompok Bermain) |
Kabupaten/Kota | : | Kab. Lombok Tengah |
Kecamatan | : | Praya Tengah |
Nama Pengelola | : | MUH.PAJRI,S.PdI |
Kontak Pengelola | : | 087862023324 |
Status Verifikasi dan Capaian SNP
Terverifikasi
Status Verifikasi
69.63%
Persentase SNP Terpenuhi
Bar Chart Pemenuhan SNP - KB BINTANG ISLAM
Radar Chart Pemenuhan SNP - KB BINTANG ISLAM
Detail Capaian SNP Satuan - KB BINTANG ISLAM
No | Standar | Indikator | Capaian |
---|---|---|---|
1. | STPPA | 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak | 100.00% |
2. | STPPA | 1.2 Dokumen Perkembangan Anak | 100.00% |
3. | ISI | 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) | 66.67% |
4. | ISI | 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan | 100.00% |
5. | ISI | 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia | 100.00% |
6. | PROSES | 3.1 Perencanaan Pembelajaran | 100.00% |
7. | PROSES | 3.2 Supervisi Pembelajaran | 80.00% |
8. | PROSES | 3.3 Keterlibatan Orangtua | 75.03% |
9. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.1 Kualifikasi Pendidik | 50.00% |
10. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.2 Kualifikasi Pengelola | 75.00% |
11. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi | 75.00% |
12. | SARANA DAN PRASARANA | 5.1 Sarana Pendidikan | 91.67% |
13. | SARANA DAN PRASARANA | 5.2 Prasarana Pendidikan | 75.00% |
14. | PENGELOLAAN | 6.1 Perencanaan Satuan | 66.67% |
15. | PENGELOLAAN | 6.2 Pengorganisasian | 33.33% |
16. | PENGELOLAAN | 6.3 Pelaksanaan | 60.01% |
17. | PEMBIAYAAN | 7.1 Rencana Anggaran | 50.00% |
18. | PEMBIAYAAN | 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan | 20.00% |
19. | PENILAIAN | 8.1 Penilaian Perkembangan Anak | 66.67% |
20. | PENILAIAN | 8.2 Laporan Perkembangan Anak | 50.00% |
Catatan Verifikator - KB BINTANG ISLAM
Nama Verifikator : BINTI SATRIANI, S.Ag
No | Standar | Catatan Verifikator |
---|---|---|
1. | Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) | Satuan Memiliki dokumen rekapitulasi pertumbuhan anak yang memuat berat badan menurut umr.tinggi badan menurut umur, berat badan menurut tinggi badan dan lingkarkepala.. ketersediaan dokumen rekapitulasi capaian perkembangan anak berupa rekapitulasi dini tumbuh kembang anak. |
2. | Standar Isi | Dokumen KTSP belum lengkap banyak kekurangan yang harus di lengkapi ,belum ada lembar pengesahan, Dokumen acuan penyusunan KTSP menggunakan standar nasional permendikbud no 137 th 2014. memiliki layanan menurut kelompok usia,dokumen berupa data anak menurut kelompok usia. |
3. | Standar Proses | Dokumen perencanaan pembelajaran tersedia tetapi semuanya belum dilakukan pembaharuan terutama RPPH. ketersediaan supervisi proses prmbelajaran ada tetapi belum lengkap . Dokumen keterlibatan orang tua juga tersedia. |
4. | Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan | kualifikasi akademik pendidik SMA sederajat,memiliki sertifikat dokumen tersedia. Kualifikasi akademik pengelola dan tenaga administrasi S! dan memiliki dokumen kompetensi masing-masing. |
5. | Standar Sarana dan Prasarana | Sarana dan prasarana yang dimiliki cukup memadai terdokumen dalam buku inventaris sarana dan prasarana.statuslahan milik sendiri. |
6. | Standar Pengelolaan | 1.Memiliki dokumen perencanaan berupa visi,misi,tujuan dan dokumen rencana kerja satuan pendidikan satu tahun. Tidak memiliki kadik tahun berjalan yang di buat oleh satuan pendidikan |
7. | Standar Pembiayaan | memiliki dokumen rencana anggaran berupa biaya operasional, tidak memilikidokumen administrasi keuangan, dokumen laporan keuangan hanya berupa Laporan dana BOP |
8. | Standar Penilaian | Satuan pendidikan memiliki dokumen penilaian perkembangan anak, dan memiliki dokumen laporan perkembangan semister |