AdminLTELogo
Hasil Survey

KB YAZID AL-HIJAZ

Identitas Lembaga/Satuan

NPSN : 70002961
Nama Lembaga : KB YAZID AL-HIJAZ
Jenis Layanan : KB (Kelompok Bermain)
Kabupaten/Kota : Kab. Lombok Tengah
Kecamatan : Praya Tengah
Nama Pengelola : MULYA ADI SESA, S.Pd
Kontak Pengelola : 085244030300

Status Verifikasi dan Capaian SNP

Terverifikasi

Status Verifikasi

47.68%

Persentase SNP Terpenuhi

Bar Chart Pemenuhan SNP - KB YAZID AL-HIJAZ

Radar Chart Pemenuhan SNP - KB YAZID AL-HIJAZ

Detail Capaian SNP Satuan - KB YAZID AL-HIJAZ

No Standar Indikator Capaian
1. STPPA 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak 50.00%
2. STPPA 1.2 Dokumen Perkembangan Anak 0.00%
3. ISI 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 33.33%
4. ISI 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 100.00%
5. ISI 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia 100.00%
6. PROSES 3.1 Perencanaan Pembelajaran 33.33%
7. PROSES 3.2 Supervisi Pembelajaran 20.00%
8. PROSES 3.3 Keterlibatan Orangtua 49.94%
9. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.1 Kualifikasi Pendidik 62.50%
10. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.2 Kualifikasi Pengelola 75.00%
11. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi 75.00%
12. SARANA DAN PRASARANA 5.1 Sarana Pendidikan 58.28%
13. SARANA DAN PRASARANA 5.2 Prasarana Pendidikan 62.50%
14. PENGELOLAAN 6.1 Perencanaan Satuan 66.67%
15. PENGELOLAAN 6.2 Pengorganisasian 33.33%
16. PENGELOLAAN 6.3 Pelaksanaan 39.99%
17. PEMBIAYAAN 7.1 Rencana Anggaran 50.00%
18. PEMBIAYAAN 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan 20.00%
19. PENILAIAN 8.1 Penilaian Perkembangan Anak 33.33%
20. PENILAIAN 8.2 Laporan Perkembangan Anak 50.00%

Catatan Verifikator - KB YAZID AL-HIJAZ

Nama Verifikator : BINTI SATRIANI, S.Ag

No Standar Catatan Verifikator
1. Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) 1. Satuan pendidikan memiliki dkume pertumbuhan anak berupa berat badan & tinggi badan menurut umur 2. Satuan pendidikan tidak memiliki dokumen rekap capaian perkembangan anak
2. Standar Isi Pda standar ISI dokumen KTSP belum lengkap sedang proses penyempurnaan,acuan penyusunannya yaitu standar nasional K13. memiliki layanan sesuai kelompok usia
3. Standar Proses Satuan memiliki standar proses pembelajaran tetapi belum lengkap, dokumen supervisi pembelajaran juga tidak lengkap. keterlibatan orang tua berupa buku penghubung dan pertemuan orang tua yang diselenggaran oleh satua pendidikan saja (dokumen tersedia)
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 1. Pendidik memlikikualifikasi akademik yaitu S1 sebagian besar tidak emiliki sertifikat 2.kualifikasi akademik pengelola S1 dan memiliki kompetensi pengelola ( pelatihan) 3. kualifikasiakademik tenaga administrasi S1 pernah mengikuti pelatihan
5. Standar Sarana dan Prasarana Satuan pendidikan memiliki dokumen inventaris sarana prasarana, status lahan adalah pinjam pakai sesuai bukti/dokumen surat pinjam pakai
6. Standar Pengelolaan memiliki dokumen pembelajaran berupa Visi Misi Tujuan satuan PAUD dan kalender pendidika tahun berjalan, dokumenpengorganisasian belum lengkap dan dokumen SOP yang di miliki berupa penerimaan siswa dan pembelajaran
7. Standar Pembiayaan Memiliki dokumen rencana anggaran yahun berjalan yang bersumber dari dana BOP sekaligus dokumen laporan BOP, dokumen administrasi keuangan berupa buku kas umum bukab pembukuan apajak
8. Standar Penilaian Satuan pendidikan memiliki dokumen penilaian anak berupa hasil karya dan memiliki dokumen laporan penilaian perkembangan anak yaitu raport