Identitas Lembaga/Satuan
NPSN | : | 70011657 |
Nama Lembaga | : | KB HI DASAN |
Jenis Layanan | : | KB (Kelompok Bermain) |
Kabupaten/Kota | : | Kab. Sumbawa Barat |
Kecamatan | : | Jereweh |
Nama Pengelola | : | HUKMI IZA, S.Pd |
Kontak Pengelola | : | 082340523669 |
Status Verifikasi dan Capaian SNP
Terverifikasi
Status Verifikasi
52.30%
Persentase SNP Terpenuhi
Bar Chart Pemenuhan SNP - KB HI DASAN
Radar Chart Pemenuhan SNP - KB HI DASAN
Detail Capaian SNP Satuan - KB HI DASAN
No | Standar | Indikator | Capaian |
---|---|---|---|
1. | STPPA | 1.1 Dokumen Pertumbuhan Anak | 100.00% |
2. | STPPA | 1.2 Dokumen Perkembangan Anak | 100.00% |
3. | ISI | 2.1 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) | 100.00% |
4. | ISI | 2.2 Acuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan | 100.00% |
5. | ISI | 2.3 Layanan Menurut Kelompok Usia | 100.00% |
6. | PROSES | 3.1 Perencanaan Pembelajaran | 66.67% |
7. | PROSES | 3.2 Supervisi Pembelajaran | 20.00% |
8. | PROSES | 3.3 Keterlibatan Orangtua | 49.94% |
9. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.1 Kualifikasi Pendidik | 50.00% |
10. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.2 Kualifikasi Pengelola | 75.00% |
11. | PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN | 4.3 Kualifikasi Tenaga Administrasi | 33.33% |
12. | SARANA DAN PRASARANA | 5.1 Sarana Pendidikan | 50.05% |
13. | SARANA DAN PRASARANA | 5.2 Prasarana Pendidikan | 81.25% |
14. | PENGELOLAAN | 6.1 Perencanaan Satuan | 66.67% |
15. | PENGELOLAAN | 6.2 Pengorganisasian | 66.67% |
16. | PENGELOLAAN | 6.3 Pelaksanaan | 0.00% |
17. | PEMBIAYAAN | 7.1 Rencana Anggaran | 0.00% |
18. | PEMBIAYAAN | 7.2 Administrasi Dan Laporan Keuangan | 0.00% |
19. | PENILAIAN | 8.1 Penilaian Perkembangan Anak | 33.33% |
20. | PENILAIAN | 8.2 Laporan Perkembangan Anak | 0.00% |
Catatan Verifikator - KB HI DASAN
Nama Verifikator : Syamsiar, S.Pd
No | Standar | Catatan Verifikator |
---|---|---|
1. | Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) | 1. Deteksi pertumbuhan anak lembaga memiliki rekapitulasi pertumbuhan : 1. berat badan menurut umur 2. tinggi badan menurut umur 3. berat badan menurut umur 4. lingkar kepala 2. deteksi perkembangan anak 1. rekapitulasi deteksi dini tumbuh kembang anak |
2. | Standar Isi | 2.1 lembaga memiliki dokumen kurikulum memuat: 1. muatan pembelajaran 2. metode pembelajaran 3. lembar pengesahan 2.2 lembaga memiliki acuan KTSP 1. standar nasional 2.3 lembaga memiliki layanan menurut usia |
3. | Standar Proses | 3.1 perencanaan pembelajaran 1. lembaga memiliki program semester 2. lembaga memiliki RPPH 3. lembaga memiliki RPPM 3.2 lembaga memiliki buku suvervisi tapi belum terisi 3.3 keterlibatan orangtua 1. lembaga memiliki buku penghubung/WA grup 2. lembaga melakukan kegiatan pertemuan dengan melibatkan orangtua |
4. | Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan | 4.1 kualifikasi pendidik - lembaga memiliki pendidik kualifikasi S1 kependidikan 1 orang dan 1 pendidik kualifikasi SMA 1 orang - pendidik belum memiliki sertifikat yang relevan 4.2 pengelola PAUD - lembaga memiliki pengelola PAUD dengan kualifikasi pendidikan S1 kependidikan - pengelola belum memiliki sertifikat yang relevan 4.3 tenaga administrasi - lembaga tidak memiliki tenaga administrasi khusus tetapi guru kelas yang diberi tugas tambahan sebagai tenaga administrasi |
5. | Standar Sarana dan Prasarana | 5.1 Sarana - lembaga memiliki sarana bermain diluar dan didalam ruangan, gambar-gambar - lembaga hanya memiliki sarana pembelajaran: alat bermain bahan alam, bermain seni, dan alat pengukur berat badan 5.2 prasarana - lembaga memiliki instalasi listrik, air, hp dan internet - lembaga memiliki ruang kelas, toilet, kantor dan halaman bermain - lembaga memiliki status lahan hibah |
6. | Standar Pengelolaan | 6.1 perencanaan satuan - lembaga memiliki visi, misi dan tujuan satuan pendidikan - lembaga tidak memiliki RKT - lembaga memiliki kalender pendidikan 6.2 pengorganisasian - lembaga memiliki organisasi satuan PAUD - lembaga memiliki tugas pokok - lembaga memiliki tata tertib dan tenaga kependidikan 6.3 pelaksanaan - lembaga menerima penerimaan siswa - lembaga memiliki pembelajaran - lembaga memiliki pengembangan kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan - lembaga memiliki pembiayaan - lembaga memiliki kegiatan dengan pelibatan orangtua |
7. | Standar Pembiayaan | lembaga tidak memiliki biaya inventaris lembaga tidak memiliki BOP lembaga memiliki RKAS satu tahun lembaga memliki buku KAS tapi belum terisi |
8. | Standar Penilaian | 8.1 penilaian perkembangan anak - lembaga memiliki hasil karya - lembaga tidak memiliki ceklis - lembaga tidak memiliki catatan anekdot 8.2 laporan perkembangan anak - lembaga tidak memiliki laporan perkembangan bulanan - lembaga tidak memiliki laporan perkembangan semester |