AdminLTELogo
Hasil Survey

PKBM UNDRU MUDA

Identitas Lembaga/Satuan

NPSN : P2966396
Nama Lembaga : PKBM UNDRU MUDA
Program Layanan : - Keaksaraan
Kabupaten/Kota : Kab. Sumbawa Barat
Kecamatan : Brang Rea
Nama Pengelola : Dadang Linggarjati, S. Pd
Kontak Pengelola : 081395362917

Status Verifikasi dan Capaian SNP

Terverifikasi

Status Verifikasi

63.88%

Persentase SNP Terpenuhi

Bar Chart Pemenuhan SNP - PKBM UNDRU MUDA

Radar Chart Pemenuhan SNP - PKBM UNDRU MUDA

Detail Capaian SNP Satuan - PKBM UNDRU MUDA

No Standar Indikator Capaian
1. LULUSAN 1.1 Kompetensi Lulusan 100.00%
2. LULUSAN 1.2 Profil Lulusan 100.00%
3. ISI 2.1 Muatan Kurikulum 29.69%
4. ISI 2.2 Kalender Pendidikan 75.00%
5. PROSES 3.1 Silabus/RPPM 100.00%
6. PROSES 3.2 RPP/RPPH 100.00%
7. PROSES 3.3 Pengawasan Pembelajaran 100.00%
8. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.1 Pendidik/Tutor 75.00%
9. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.2 Tenaga Kependidikan 50.00%
10. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 4.3 Pengalaman Kerja PTK 100.00%
11. SARANA DAN PRASARANA 5.1 Peralatan Pembelajaran 80.00%
12. SARANA DAN PRASARANA 5.2 Penggunaan Media Pembelajaran 0.00%
13. SARANA DAN PRASARANA 5.3 Prasarana Ruangan 32.00%
14. SARANA DAN PRASARANA 5.4 Kepemilikan Prasarana 60.00%
15. PENGELOLAAN 6.1 Profil Pimpinan/Ketua 35.00%
16. PENGELOLAAN 6.2 Pelatihan Pimpinan/Ketua 0.00%
17. PENGELOLAAN 6.3 Visi, Misi dan Tujuan 25.00%
18. PENGELOLAAN 6.4 Kemitraan 0.00%
19. PENGELOLAAN 6.5 Pelaksanaan Pembelajaran 100.00%
20. PEMBIAYAAN 7.1 Administrasi Dan Laporan Keuangan 50.00%
21. PENILAIAN 8.1 Panduan/Pedoman Penilaian 100.00%
22. PENILAIAN 8.2 Pelaksanaan Penilaian 50.00%
23. PENILAIAN 8.3 Data Peserta Didik Dan Alumni 66.67%

Catatan Verifikator - PKBM UNDRU MUDA

Nama Verifikator :

No Standar Catatan Verifikator
1. Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) Dokumen kompetensi dan profil lulusan yang dimiliki lembaga adalah dokumen pada program keaksaraan tahun 2021
2. Standar Isi Dokumen Kurikulum pada program keaksaraan tidak ada, Kompetensi dan program tahunan, jadwal pembelajaran dan hari efektif di buat terpisah, tidak tersusun dalam dokumen kurikulum yang utuh.
3. Standar Proses Dokumen yang ada pada standar proses untuk program keaksaraan adalah: - Silabus - RPP - materi dan daftar hadir
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan - Kulaifikasi pendidikan tutor keaksaraan adalah S1, memiliki pengalaman mengajar sebagai guru formal - Kualifikasi tenaga kependidikan adalah sarjana dan telah memiliki pengalaman mengajar dan memiliki sertifikat pelatihan, namun tidak relevan
5. Standar Sarana dan Prasarana - Peralatan pembelajaran berupa papan, modul, teks dan alat praktik - Prasarana ruangan berupa tempat belajar dan toilet - kepemilikan prasaran adalah pihak lain berdasarkan kelompok dan lokasi belajar
6. Standar Pengelolaan Standar pengelolaan yang dimiliki lembaga berupa: - profil pimpinan yang memuat nama, tempat tanggal lahir dan pendidikan - Dokumen visi,misi
7. Standar Pembiayaan Pembiayaan pada program keaksaraan bersumber dari bantuan pemerintah. Dokumen pembiayaan berupa rencana anggaran dan laporan penggunaan anggaran sesuai juknis
8. Standar Penilaian - Dokumen penilaian yang dimiliki berupa hasil pembelajaran yang dibuat sesuai format pada panduan - Data warga keaksaraan sesuai dengan data dapodik